Bongkar Pasang PC

Nama : Muhammad Islah Kelas : Trpl 1c Tugas : Membongkar dan Memasang kembali hardware pada PC. A. TUJUAN Dapat mengetahui alat-alat dan komponen yang digunakan untuk membongkar dan merakit PC. Dapat mengetahui cara membongkar dan merakit PC dengan baik dan benar. B. PERSIAPAN Alat dan Bahan : Obeng Plus Obeng Minus PC 2. Komponen yang diperlukan untuk merakit pc : 1. Casing Casing berfungsi untuk melindungi komponen komputer dari debu, panas, air, atau kotoran lainnya pada saat bekerja dan melindungi dari benturan-benturan fisik. 2. Power Supply Power supply adalah sebuah perangkat komputer yang berfungsi untuk mengalirkan listrik ke setiap bagian komputer agar dapat berjalan. 3. Mother Board Motherboard adalah papan rangkain utama pada PC dimana motherboard menggabungkan seluruh komponen pc mulai dari processor, RAM, dan lain-lain. Dimana fungsi dari motherboard sebagai pusat pengolahan. 4. RAM RAM adalah internal memory, yang berfungsi sebagai media peny...